Monitoring Pekerjaan Pembangunan Jembatan Desa Tegal
Sumber Gambar :Melaksanakan Monitoring dan Evaluasi pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Banten ke Pekerjaan Pembangunan Jembatan Desa Tegal sudah berjalan di minggu ke 18 dengan progres realisasi 87,05% pada tanggal 14 November 2024